Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon WOMBO

WOMBO

87 ulasan

Buat selfie bergerak dan video lucu

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Sementara Tak Tersedia
Ikon Carlos Martínez
Direviu oleh
Carlos Martínez
Content Team Lead

WOMBO adalah aplikasi yang membantu kamu menggerakkan selfie untuk menciptakan video lip-sync. Dengan teknologi AI, aplikasi ini dapat mengambil foto dan mengolahnya sehingga orang yang ada dalam foto terlihat bernyanyi dan menari diiringi lagu pilihanmu.

Proses animasinya jelas dan video bisa diselesaikan dalam waktu beberapa detik. Untuk memudahkan, kamu bisa selfie menggunakan editor yang ada dalam aplikasi ini. Akan tetapi, kalau fotomu yang itu tidak bagus, pilih foto yang sudah ada di galeri dan sesuaikan sebelum lanjut ke langkah berikutnya. Meski demikian, kamu harus mengunggah gambar yang bagian wajahnya jelas dan ada di tengah.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Setelah itu, WOMBO akan memberi daftar lagu yang bisa ditambahkan pada kreasi. Di sini, kamu akan menemukan lagu hit dari berbagai genre musik yang memungkinkan kamu memberi kesan lambat atau cepat pada video, tergantung keinginan. Selain itu, aplikasi ini juga memberi pratinjau tiap lagu untuk membantu kamu memutuskan sebelum mengonfirmasi.

Setelah memilih lagu, kamu hanya perlu membiarkan aplikasi ini melakukan tugasnya dan tunggu video selesai. Kalau puas dengan hasilnya, kamu bisa ekspor langsung ke peranti Android. Bagikan dengan teman-teman dan kontak kamu, buat mereka terkesan dan kagum dengan lip-sync kamu yang tanpa cela.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 5.1 ke atas

Informasi tentang WOMBO 3.1.1

Nama Paket com.womboai.wombo
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Lucu
Bahasa B.Indonesia
47 lainnya
Penerbit Wombo Studios Inc
Unduhan Tidak dapat diterapkan
Tanggal 10 Mar 2022
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon WOMBO

Penilaian

4.5
5
4
3
2
1
87 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
wildwhitefox67649 icon
wildwhitefox67649
2 minggu lalu

5 bintang

Like
Balas
biggreenbuffalo27502 icon
biggreenbuffalo27502
2 minggu lalu

5 sta

Like
Balas
bravesilverduck8903 icon
bravesilverduck8903
5 bulan lalu

Wombo bagus tetapi... versi baru saya harus mengatakan itu tidak bagus untuk saya tetapi yang ini keren

Like
Balas
dangerousvioletrabbit33048 icon
dangerousvioletrabbit33048
10 bulan lalu

Dinilai

Like
1
crazyblackbanana52929 icon
crazyblackbanana52929
10 bulan lalu

Perbaiki itu

Like
Balas
bravegreenwatermelon8544 icon
bravegreenwatermelon8544
10 bulan lalu

Itu tidak tersedia untuk saya di ini

Like
Balas

Mungkin Anda tertarik

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon REFACE: face swap videos
Menyiapkan deepfake cerdas dalam sekejap
Ikon Dream Face: Photo Animator AI
AI DreamFace Studio
Ikon ZAO
ZAO
Tambahkan potongan wajah ke dalam berbagai video
Ikon Suno Ai Explanation
RED OWL STUDIO
Ikon Koloro
Menyediakan banyak preset Lightroom
Ikon FaceMagic
Buat deepfake dalam hitungan detik
Ikon Jiggy
Buat deepfakes seru dengan mudah dan cepat
Ikon FFMax Panel HaK Fire Max
Asah keahlian Battle Royale: optimasi GFX & akurasi headshot
Ikon Klik Indomaret
Belanja di toko online populer ini
Ikon Taxsee Driver
Program navigasi GPS yang lengkap dari Rusia
Ikon inDrive
Layanan taksi yang unik dan modern
Ikon Canva
Cara paling sederhana untuk mendesain
Ikon Google Maps
Jelajahi, navigasi, dan temukan tempat-tempat di dekat Anda
Ikon Bet365
Aplikasi resmi rumah taruhan Bet365
Ikon Grab Driver
Dapatkan uang dengan mengantar penumpang dari tempat ke tempat